tafsir mimpi tentang kematian
salah satu mimpi buruk yang sering menghantui tidur anda, banyak orang yang bermimpi tentang kematian dan mereka tiba-tiba terbangun lalu tertegun, sambil berfikir tentang mimpi tersebut yang seolah-olah adalah kenyataan. bahkan ada sebagian dari mereka yang langsung menangis pada saat terbangun dari mimpi tersebut. mimpi tentang kematian memang tidak bisa di lupakan begitu saja seperti … Read more